Category: IT Infrastructure Solution

Berca Live Webinar: Your As-A Service Building Block for Digital Transformation

Berca Hardayaperkasa bersama Hewlett Packard Enterprise (HPE) bekerjasama dalam melakukan Berca Live Webinar dengan tema “Your As-A-Service Building Block for Digital Transformation” Rabu (29/07).   Webinar ini sebagai bentuk kontribusi Berca kepada para customers dan partner untuk mewujudkan percepatan digital transformation, pembaharuan infrastruktur pendukung dan aplikasi yang lebih modern. Webinar yang diikuti oleh audience dari […]

Read Full Article

Peran Cloud bagi Wearable Technology dalam Menghadapi Masa Depan

Wearable Technology (teknologi yang dapat dikenakan) telah menjadi bagian yang melekat pada banyak orang sekarang. Mulai dari Smartwatch, Smart Jewellery, Fitness Trackers, Smart Clothing sampai dengan yang sifatnya Implantables. Wearable Technology telah meresapi setiap masyarakat di dunia. Salah satu kekuatan pendorong utama di balik pengembangan teknologi yang dapat dipakai adalah hadirnya cloud. Dampak positif cloud pada […]

Read Full Article

HPE SimpliVity: Hemat Kapasitas Storage Hingga 90%

  HPE SimpliVity 380-Dewasa ini banyak perusahaan yang mulai mengadopsi teknologi cloud computing karena memiliki nilai fleksibilitas dan ekonomis. Kedua nilai tersebut dirasa sangat membantu untuk kebutuhan bisnis yang semakin berinovasi dari waktu ke waktu.   PT Berca Hardayaperkasa yang telah menjadi partner dari Hewlett Packard  Enterprise (HPE) menawarkan solusi HPE SimpliVity yang dapat diimplementasi dengan lebih sederhana dan biaya rendah. […]

Read Full Article

HPE SimpliVity: Solusi Terbaik di Era Transformasi Digital

HPE SimpliVity Solusi Terbaik – Ketatnya persaingan bisnis saat ini menuntut perusahaan untuk terus melakukan inovasi dari segi apapun. Salah satu yang paling terkena dampak dari meningkatnya inovasi adalah infrastruktur IT yang terus dinamis mengikuti kemanapun trend tertuju. Jangan sampai perusahaan sudah siap melakukan inovasi bisnis, tetapi infrastruktur IT yang tersedia belum memadai.   Berdasarkan masalah […]

Read Full Article

Berca Webinar: Unified Protected ROBO with HPE SimpliVity

Salah satu bentuk kontribusi Berca Hardayaperkasa (BHp) untuk membantu perusahaan-perusahaan yang terkendala oleh keterbatasan infrastruktur IT dalam memasuki era new normal ini adalah dengan diadakannya Berca HPE Webinar (09/07).     Webinar kali mengangkat tema “Unified Protected ROBO with HPE SimpliVity Hyperconverged Infrastructure”.   Webinar ini adalah kerja sama antara Berca dengan HPE dalam memberikan […]

Read Full Article

Pentingnya Perlindungan Data pada Lingkungan Hyper-Converged Perusahaan Anda

  Hyper-converged merupakan IT framework atau infrastructure yang menggambungkan jaringan, komputasi dan penyimpanan ke dalam satu sistem dalam rangka mengurangi kompleksitas data center dan meningkatkan stabilitasnya. Selain itu teknologi ini juga menawarkan virtualisasi yang memungkinkan cloud dapat terhubung ke dalam berbagai platform.   Tujuannya adalah untuk mengurangi kompleksitas, meningkatakan skalabilitas, fleksibilitas, agility dan menawarkan pengelolaan […]

Read Full Article

HPE Discover 2020: CEO Antonio Neri Menyatakan ‘Age of Insight’ Telah Tiba

  HPE Discover Virtual Experience 2020 merupakan acara rutin yang dilakukan HPE setiap tahunnya dengan menyuguhkan insight dari para pakar IT dunia melalui serangkaian sesi, demo dan pelatihan langsung.   Konten event ini sendiri fokus pada kemampuan HPE dalam mempercepat digital transformation dimanapun, dari edge to the cloud hingga pembelajaran berbasis data. Topik yang diangkat […]

Read Full Article

Bagaimana Cisco Webex Provides 4,2 Juta Meeting dalam Sehari Secara Aman?

  Cisco Webex adalah salah satu platform kolaborasi terbesar di dunia. Dalam beberapa bulan terakhir, Webex menjadi salah satu platform favorite ditengah krisis Covid-19 yang digunakan oleh karyawan dalam melakukan Work from Home (WFH).   Jika melihat proses terciptanya Webex, platform online meeting ini tidak dibangun dalam waktu sebulan atau dua bulan sebelum waktu krisis […]

Read Full Article

3 Pilihan Storage Terbaik dalam Melawan Ransomware

  Mengutip dari laman suara.com, salah satu pakar IT Indonesia dan Direktur Proteksi Infrakstruktur Informasi Kritikal Nasional (IIKN) Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Agung Nugraha memprediksi serangan ransomware masih eksis di tahun 2020. Serangan siber ini dapat melumpuhkan suatu sistem dan para user tidak dapat melakukan apapun karena sistem telah “dikunci” oleh sang peretas. […]

Read Full Article

Manfaat dan Kapabilitas Amazon Connect dalam Minimalisir Penyebaran Covid-19 Bagian 2

    Setelah artikel sebelumnya membahas bagaimana dampak dari adanya corona virus dan hadirnya Amazon Connect yang menjadi solusi dalam menangkal corona virus, di artikel kali ini akan dibahas secara rinci apa saja manfaat dan kapabilitas Amazon Connect dalam menangkal ganasnya Virus Corona. Berikut dapat dijelaskan secara rinci, manfaat dan kapabilitas AWS Connect: Buat perubahan […]

Read Full Article