Category: Modern Datacenter and Cloud Services

Apa Saja Manfaat dan Komponen Jika Mengadopsi Digital Workspace?

Oleh: Kodrat Wahyudi   Memiliki “digital workspace” (ruang kerja digital) yang efektif tampaknya menjadi tugas yang menantang bagi perusahaan, Hal ini mungkin karena banyak perusahaan tidak memiliki definisi universal tentang apa yang mereka coba dapatkan. Beberapa diantaranya berpikir digital workspace adalah sebuah konsep yang berarti memanfaatkan transformasi digital untuk meningkatkan cara kita bekerja.   Beberapa […]

Read Full Article

Modernisasi Customer Experience, Automation, dan Cloud Investments Bersama UiPath dan AWS

Perusahaan saat ini diharapkan memiliki solusi yang fleksibel dan siap digunakan untuk memberikan hasil yang cepat. Ketika lingkungan bisnis menjadi lebih menantang dan dinamis, perusahaan membutuhkan teknologi yang terintegrasi untuk menghadapi tantangan.   Teknologi RPA dan AI menjadi pemicu perubahan bagaimana perusahaan dapat mengelola proses dan tugas yang berulang sehingga menciptakan peningkatan produktivitas dan efisiensi […]

Read Full Article

Bagaimana Memulai Proses Modernisasi Infrastruktur IT Anda Secara Tepat? Simak Langkahnya!

  Oleh: Kodrat Wahyudi Modernisasi infrastruktur Teknologi informasi telah menjadi topik hangat dalam beberapa tahun terakhir.  Banyak organisasi saat ini masih mengandalkan berbagai teknologi yang ketinggalan jaman dan tidak efisien untuk menjalankan bisnisnya. Namun, karena kebutuhan pelanggan telah berubah dan teknologi baru seperti kerangka aplikasi baru, perangkat seluler, cloud, persyaratan konektivitas di mana-mana, dan lainnya […]

Read Full Article

Apakah IT Team Anda Menghabiskan 76% Waktunya untuk Kelola Data Center? Sudah Waktunya Modernisasi Data Center Anda Sekarang

  Tahukah Anda? Organisasi IT menghabiskan 76% waktunya untuk melindungi data center mereka.   Virtualisasi, cloud, dan software-defined networking mendefinisikan ulang modern data center, karena adanya gelombang data yang besar dari big data analytics dan aplikasi terbaru. Bahkan workloads saat ini pun lebih dinamis dari era sebelumnya. Ini mencakup beberapa physical data center location, public, […]

Read Full Article

Tahukah Kamu, Gartner Bilang Data Center (Hampir) ‘Mati’!

    Pergeseran trend dari traditional data center menjadi topik hangat di kalangan IT professional hingga saat ini. Memang belum semua perusahaan menerapkan trend tersebut, tapi taukah kamu apa yang terjadi di masa yang akan datang?   Di waktu lalu, ketika business unit membutuhkan aplikasi atau services baru, maka akan memunculkan pertanyaan bagi perusaahaan-perusahaan IT, […]

Read Full Article

5 Pertanyaan yang Wajib Dijawab untuk Kesuksesan Transformasi Digital Anda

Hampir setiap perusahaan di tahun 2021 ini paham betapa pentingnya transformasi digital. Mulai dari tingginya aktivitas belanja online hingga penggunaan peralatan digital secara signifikan untuk memudahkan user dalam berkomunikasi, kolaborasi dan meningkatkan produktivitas. Jelas bahwa perusahaan yang gagal dalam “mendigitalkan” proses operasi dan layanan adalah perusahaan yang akan tertinggal dan tidak dapat bertahan. Parahnya lagi […]

Read Full Article

Perancang Ferrari Pernah Kembangkan Perangkat Kerasnya dengan Cisco Catalyst 9000 untuk ‘Easy to Use’

  Tahu kah Anda Cisco dan perancang Ferrari pernah bekerja sama dalam implementasi sebuah sistem?   Bagaimana bisa?   Terjadi beberapa tahun lalu, ketika CEO Cisco Chuck Robbins meluncurkan sebuah enterprise hardware yang paling signifikan dalam lebih dari satu dekade.   Cisco bekerja sama dengan Pininfarina, perusahaan Italia yang telah merancang mobil sport Ferrari sejak […]

Read Full Article

Mengapa Anda Harus Migrasi Windows Workloads dengan AWS?

  Saat ini  sebagian perusahaan masih ragu apakah mampu beradaptasi dengan cepat dalam menghadapi perubahan customer demands ketika menjalankan infrastructure on-premises. Tapi,  Anda tidak perlu mergaukannya lebih lama lagi, sekarang sudah waktunya bisnis Anda beralih ke teknologi cloud.   Melawan arus perubahan sama sulitnya seperti melawan arah gravitasi bumi, melihat perubahan yang terjadi tidak sama […]

Read Full Article