Implementasi HPE Nimble Storage, Biznet Gio Nusantara Yakin Dapat Bersaing dalam Bisnis Digital

Implementasi HPE Nimble Storage, Biznet Gio Nusantara Yakin Dapat Bersaing dalam Bisnis Digital

 

Biznet Gio Nusantara (BGN) merupakan salah satu cloud provider terbesar di Indonesia dengan komitmen membantu customers untuk selalu unggul dalam kompetisi bisnis dengan menyediakan service cloud yang terbaik. Dengan data center yang berlokasi di Indonesia, BGN menyediakan infrastruktur yang secure, stable dan reliable sehingga customer dapat lebih tenang dan percaya dengan sisi service yang mereka pilih.

 

Seiring dengan perkembangan digital IT Transformation dan terus meningkatnya kebutuhan data storage, BGN tentunya harus memilih brand infrastruktur dan juga partner delivery terbaik. PT Berca Hardayaperkasa (BHp) dan Hewlett Packard Enterprise (HPE) menjadi salah satu provider untuk kebutuhan tersebut.

 

HPE dengan salah satu produk unggulnya, yaitu Nimble storage dipercaya oleh BGN menjadi infrastruktur yang tepat untuk digunakan pada cloud mereka.

 

 

BGN menggunakan Nimble storage berdasarkan tiga kelebihannya, yaitu:

 

 

Intelligent Dilengkapi dengan teknologi dari Artificial Intelligence yang dapat memprediksi dan menganalisa storage baik dari sisi hardware, performance maupun resources.

 

 

 

 

 

 

 

 

Effortless Merupakan storage yang memiliki lifecycle yang sangat baik, dari installasi, provisioning, upgrades, daily operation, semuanya dapat dilakukan dengan sangat mudah.

 

 

 

 

 

 

 

 

Timeless Menawarkan pengalaman yang unik dengan teknologi future proofed. Dapatkan penawaran refreshment controller storage dengan mudah, flat support pricing, all inclusive software, dan juga garansi 99.9999%.

 

 

 

 

 

Sampai saat ini, BGN merupakan salah satu customer dengan deployment HPE Storage Nimble terbesar di Indonesia. BGN sangat puas dengan fitur yang dimiliki oleh Nimble dan terus melakukan repurchase untuk product nimble. Beberapa poin yang menjadi highlight untuk Nimble:

 

  1. Effortless, tim BGN mampu dengan mudah untuk install setiap ada pengadaan unit baru, dan dapat dengan mudah untuk manage storage dalam daily operation support bisnis mereka.
  2. Deduplication & Compression, tim BGN juga sangat puas dengan fitur ini dimana Nimble berhasil melakukan deduplication & compression terhadap data-data virtualisasi customer yang mereka simpan di storage sehingga effective capacity yang didapatkan bisa lebih besar.
  3. Support, tim BGN juga puas dengan kinerja dari tim support HPE dan Berca yang selalu reliable dan responsive dalam melakukan segala upaya support yang berkaitan dengan HPE solution baik selama pra implementation ataupun post implementation.

Ask the Expert
to Answer Your Question

RELATED SOLUTION :