Kemajuan Institusi Pendidikan dengan Dukuangan Aplikasi CRM
Dunia pendidikan yang semakin maju dan mengikuti kemajuan teknologi global, mulai mengikuti dan mengimplementasikan teknologi untuk kemudahan bagi para pengajar, pegawai, murid, orang tua murid, dan calon murid. CRM adalah singkatan dari “Manajemen Hubungan Pelanggan” dan merupakan perangkat lunak atau teknologi yang memungkinkan sekolah untuk terlibat, memelihara prospek, mengubah prospek menjadi pelanggan, dan mempertahankan […]