PT Berca Hardayaperkasa Berhasil Meraih Best Performance Partner of The Year oleh Veeam
PT Berca Hardayaperkasa (BHp) baru saja meraih Best Performance Partner in 2023, penghargaan ini diberikan langsung oleh Beni Sia selaku Senior VP Asia Pacific Japan Veeam dan diterima oleh bapak Bintoro Yuwono selaku President Director. Acara ini berlangsung di Grand Indonesia (25/7) dengan hidangan makan malam bersama. Veeam adalah platform solusi yang memberikan layanan platform […]